Muara Sungai Dangkal, Nelayan di Pantura Subang Harap Segera Dinormalisasi
Rabu, 05 April 2023 | 20:46 WIB
"Banyak kapal nelayan memaksakan melintas di jalur muara sungai dangkal perahu mereka kandas dan alami kerusakan di bagian mesin dan baling baling kapal," imbuhnya.
Meski pernah dilakukan pengerukan, muara sungai Ciasem dalam beberapa bulan kembali dangkal akibat karena faktor alam. Ade meminta dinas terkait melakukan pengerukan Muara Sungai Ciasem secara reguler sehingga pendangkalan di Muara Sungai Ciasem bisa tertangani.
BACA JUGA : Anggota DPRD Subang Ali Mukadas Bagikan 40 Ton Beras untuk Ribuan Warga
"kami berharap Pemerintah Kabupaten Subang atau dinas terkait melakukan pengerukan secara reguler sehingga pendangkakan muara sungai bisa teratasi," pungkasnya.
Editor : Yudy Heryawan Juanda