Perbaiki Atap Bocor, Pekerja Bangunan Meninggal Tersengat Listrik Kabel PLN di Subang
Senin, 13 Februari 2023 | 12:56 WIB
![header img](https://img.inews.co.id/media/600/files/networks/2023/02/13/d5d6b_subang.jpg)
Saat dievakuasi, Dede menjelaskan korban diperiksa oleh tim inafis Polres Subang. Korban diketahui telah meninggal dunia di lokasi kejadian.
"Setelah melakukan evakuasi menunggu identifikasi oleh inafis Polres Subang, setelah d identifikasi korban dinyatakan meninggal dunia," imbuhnya.
BACA JUGA : Ratusan Rumah di Pamanukan Subang Terendam Banjir
Korban lalu dibawa ke RSUD Subang untuk divisum dan kemudian dibawa ke rumah duka untuk dimakamkan.
Editor : Yudy Heryawan Juanda