Sosialisasi Keselamatan Berlalu Lintas, Satlantas Polres Subang Turunkan Robot Transformer

Yudy Heryawan Juanda
Satlantas Polres Subang turunkan Robot Transformer dalam Operasi Keselamatan Lodaya 2023. (Foto: Istimewa)

AKP Lucky menambahkan, dalam Operasi Keselamatan Lodaya 2023 ini, pihaknya memberikan edukasi berupa larangan pengendara menggunakan handphone saat berkendaraan, pengendara di bawah umur, berboncengan lebih dari satu, tidak menggunakan helm SNI, pengemudi dalam pengaruh alkohol, pengemudi melawan arrus dan pengemudi yang melebih batas kecepatan.

"Dalam edukasi kali ini, personil Lantas Polres Subang juga membagikan Leaplet, penempelan stiker, bagi memberikan hadiah untuk anak yang menggunakan helm saat dibonceng orang tuanya," katanya.

BACA JUGA : Ezra Walian Pede Persib Jungkalkan Bali United: Kami 14 Laga Belum Kalah

Selain mengedukasi pengendara, jajaran Satlantas Polres Subang juga mendatangi SMA Negeri 3 Subang untuk menyampaikan edukasi kamseltiblancar kepada para pelajar.

Editor : Yudy Heryawan Juanda

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network