4. Osmany Juantorena
Osmany Juantorena merupakan pemain kebangsaan Italia dan Kuba. Pemain ini berposisi sebagai Outside hitter. Osmany lahir pada 12 Agustus 1985. Pemain berusia 37 tahun ini telah memainkan 486 pertandingan. Osmany saat ini berada di peringkat 4 Top men volleyball players. Sudah memiliki segudang pengalaman dan juga prestasi. Berikut adalah rekam jejak dari Osmany Juantorena:
Perjalanan Karir :
Santiago de Cuba (97/98 - 03/04)
Ural Ufa (04/05 - 05/06)
Itas Diatec Trentino (09/10 - 12/13)
Halkbank Ankara (13/14 - 14/15)
Al Arabi S.C. (14/15)
Cucine Lube Civitanova (15/16 - 21/22)
Shanghai Bright (22/23)
Penghargaan Individu :
15 MVP,
6 Best Outside hitter,
7 best server,
1 best receiver,
7 best spiker
Gelar bersama Tim Nasional :
1x Silver Olympics
1x Silver World Cup
1x Bronze European Championships
1x Silver Pan American Games
1x Bronze World League
1x Bronze America's Cup
1x Bronze NORCECA Championships
Gelar bersama Klub :
3x Champions League
5x Club World Championship
1x Türkiye Erkekler Voleybol Ligi
2x Turkish Cup
2x Turkish Super Cup
1x Emir Cup
6x Italian A1
6x Italian Cup
1x Italian Super Cup
1x Qatar Super Cup
1x Qatar QVA Cup
1x Qatar Cup
5. Sergey Tetyukhin
Sergey Tetyukhin merupakan pemain selanjutnya yang masuk kedalam deretan top 5 men volleyball players. Sergey Tetyukhin berada di urutan ke 5 dengan poin 6576.75. Saat ini Sergey Tetyukhin sudah tidak aktif sebagai pemain. Dia menjabat sebagai presiden dari klub asal Rusia yaitu Belogorie Belgorod.
Rekam jejak pemain ini cukup mentereng. Sergey Tetyukhin telah memainkan 388 pertandingan. sudah banyak penghargaan dan gelar yang diperoleh selama berkarir. Berikut adalah rekam karir dari Sergey Tetyukhin.
Perjalanan Karir :
Krylya Vostoka Tashkent (91/92)
Belogorie-Dynamo Belgorod (92/93 - 98/99)
Maxicono Parma (99/00 - 00/01)
Lokomotiv-Belogorie Belgorod (01/02 - 05/06)
Dinamo Tattransgaz Kazan (06/07 - 07/08)
Lokomotiv-Belogorie Belgorod (08/09)
Zenit Kazan (09/10 - 10/11)
Belogorie Belgorod (11/12 - 17/18)
Penghargaan Individu :
12 MVP,
2 Best Outside hitter,
1 best server,
1 best receiver,
Gelar bersama Tim Nasional :
1x Olympics
2x World Cup
1x World League
Gelar bersama Klub :
4x Champions League
1x Club World Championship
1x CEV Cup
10x Russian Super League
10x Russian Cup
3x Russian Super Cup
Demikian adalah 5 deretan pemain bola voli top dunia sepanjang masa berdasarkan volleybox.net. Beberapa masih aktif sebagai pemain. Tentu pencapaian dari pemain pemain yang masih aktif akan terus bertambah.
Editor : Ibnu HaryantoRedaksi Jakarta