Polres Subang Bagikan Takjil Gratis, Wujud Kepedulian di Bulan Ramadhan

Yudy Heryawan Juanda
Polres Subang Bagikan Takjil Gratis, Wujud Kepedulian di Bulan Ramadhan. (Foto: Istimewa)

Takjil yang dibagikan langsung disambut dengan antusias oleh para pengendara dan warga sekitar. Banyak masyarakat yang mengapresiasi inisiatif ini, menganggapnya sebagai bentuk kepedulian Polri dalam menjalin kedekatan dengan masyarakat.

Polres Subang menegaskan bahwa kegiatan berbagi takjil ini merupakan bagian dari komitmen Polri dalam menjaga hubungan baik dengan masyarakat serta menciptakan suasana yang aman dan kondusif selama bulan Ramadhan.

Dengan adanya kegiatan seperti ini, diharapkan masyarakat semakin merasakan kehadiran Polri sebagai pelindung, pengayom, dan pelayan masyarakat yang selalu siap memberikan manfaat bagi lingkungan sekitarnya.



Editor : Yudy Heryawan Juanda

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network