Bantah Meneror, Caleg DPRD Subang Ahmad Rizal Jelaskan Kronologinya

Tim iNews.id
Caleg DPRD Subang, Ahmad Rizal jelaskan kronologi peledakan petasan di Desa Tambakjadi. (Foto: Yudy H Juanda)

"Bakar petasan itu kan bukan satu kampung, 8 kampung. Tetapi kenapa cuma Sengon doang yang bermasalah. Katanya ada yang mulai dari sakit, saya jelaskan satu-satu, anak yang sakit itu yang bayi itu memang keracunan pada waktu melahirkan menurut medis, dan setelah itu sudah sehat lagi. Pada saat itu kaget dan nangis, ya suatu wajar. Karena kan yang hajar bakar petasan gak jadi soal, malam tahun baru bakar petasan gak ada masalah," katanya. 

"Yang kedua katanya ada yang sakit, sampai sakit kencing itu dipersoalkan, padahalkan dia itu banyak minum kopi tapi kurang minum air putih. Sampai yang pilek dipersoalkan. Yang meninggal juga bener, tetapi bukan karena petasan, itu memang sudah 4 tahun sakit komplikasi, sudah keluar masuk rumah sakit," tambah Rizal.

Sementara gorong-gorong dan jalan coran yang dibongkar, Ahmad Rizal menjelaskan dibangun dari dana pribadi. Aksinya itu sudah kesepakatan dengan warga jika suara di di kampung tersebut kalah. 



Editor : Yudy Heryawan Juanda

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network