Mengantisipasi layanan air berhenti total, Lukman sudah memerintahkan jajaran direksi untuk melakukan back up air bersih untuk pelanggan di wilayah Subang kota.
BACA JUGA : Tabrak Pembatas Jalan, Evakuasi Sopir Pikap Berjalan Dramatis
Ia pun berharap, perbaikan dapat dilakukan secara cepat agar pelanggan bisa lagi terlayani.
"Kami mohon maaf kepada para pelanggan. Tim akan segera melakukan perbaikan. Para direksi maupun kepala cabang Subang kota sudah di lokasi untuk memonitor dan mengawasi perbaikan. Jelas kejadian ini merugikan kami dan para pelanggan," pungkasnya.
Editor : Yudy Heryawan Juanda
Artikel Terkait