"Kemudian api berhasil dipadamkan sekitar 1 jam oleh warga sekitar dan 2 unit mobil Damkar," katanya.
Dede juga menjelaskan berdasarkan keterangan dari pihak keluarga korban meninggal punya riwayat sakit gangguan jiwa/ depresi.
BACA JUGA : Gumpalan Darah di Otak, Balita di Subang Lumpuh dan Butuh Biaya Operasi
Selain korban meninggal dunia, kejadian kebakaran tersebut juga menyebabkan kerugian materi kurang lebih sebesar Rp300.000.000. Setelah sempat dibawa ke RSUD Subang, korban langsung dimakamkan oleh pihak keluarga.
Editor : Yudy Heryawan Juanda
Artikel Terkait