get app
inews
Aa Text
Read Next : Kesuksesan Pabrik Bahan Peledak di Subang Dahana dalam Membangun Tunnel di Indonesia

Pendapatan Negara dari Dividen BUMN 2024 Tembus Rp85,5 Triliun, Target Naik ke Rp 90 Triliun di 2025

Senin, 25 November 2024 | 18:50 WIB
header img
Menteri BUMN, Erick Thohir. (Foto: Istimewa)

“Terima kasih atas kinerja yang positif yang selama ini telah ditorehkan oleh BUMN-BUMN. Tapi saya yakin bahwa performa ini bisa semakin baik seiring dengan semangat BUMN untuk memaksimalkan potensi yang telah ada sekaligus mengeksplorasi peluang baru. Jadi kuncinya tak hanya memanfaatkan sumber pendapatan yang telah eksis, tapi mengeksplorasi dan berinovasi untuk membuka potensi pendapatan baru,” ujar Erick, Sabtu (23/11/2024).

Peningkatan dividen ini menjadi sinyal positif bagi pemerintahan Prabowo dalam upayanya meningkatkan pendapatan negara di berbagai sektor. Hal ini juga membuktikan konsistensi BUMN dalam memperbaiki kinerja bisnis, terutama setelah pandemi Covid-19.

Untuk tahun 2025, Pemerintah dan DPR RI telah menetapkan target dividen sebesar Rp 90 triliun. Kementerian BUMN optimistis target ini dapat tercapai dengan mempertimbangkan tren positif kinerja BUMN hingga November tahun ini.

Editor : Yudy Heryawan Juanda

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut