Adanya Pembatasan Usia, 27 Calon Jemaah Haji Subang Gagal Berangkat ke Tanah Suci

Tim iNews.id
Kepala Kemenag Kabupaten Subang, Agus Sutisna. (Foto: Yudy H Juanda)

SUBANG, iNews.id - Sebanyak 27 calon jemaah haji asal Kabupaten Subang gagal berangkat ke tanah suci. Mereka gagal berangkat diakibatkan oleh adanya peraturan pembatasan usia maksimal 65 tahun untuk calon jemaah.

BACA JUGA : Ratusan Calon Jemaah Haji Asal Subang Menjalani Tes PCR

Hal tersebut dikatakan oleh Kepala Kemenag Kabupaten Subang, Agus Sutisna saat melaksanakan bimbingan manasik haji kepada ratusan calon jemaah, Selasa (31/5/2022).

"Untuk pembatasan usia itu memang sistem ya, Siskohat, itu untuk Kabupaten Subang yang terpotong dengan usia sebanyak 27 orang," ujar Kepala Kemenag kepada iNewsSubang.id, Selasa (31/5/2022).

BACA JUGA : Bayi Pengidap Penyakit Kulit Langka Akhirnya Dirawat di RSUD Subang, Ibunda tak Kuasa Menahan Haru

Dalam bimbingan manasik tersebut, Kepala Kemenag mengimbau kepada para calon jemaah agar menyiapkan fisik yang baik. Apalagi cuaca di tanah suci cukup ekstrem.

Editor : Yudy Heryawan Juanda

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network