Sementara penjual buah nanas, Mayasari, mengaku disaat libur lebaran saat ini bisa merapu keuntungan hingga belasan juta perharinya. Sehari bisa menghabiskan buah nanas sebanyak satu ton lebih.
"Alhamdulillah sehari 1 ton lebih habis, harganya beda-beda ada yang Rp10.000-Rp50.000 perbuahnya," katanya.
BACA JUGA : Serunya Wisata Arung Jeram Belerang di Sariater, Berikut Harga Tiketnya
Buah nanas simadu khas Subang ini memelang dikenal dengan rasanya yang manis. Kurang afdol rasanya jika berkunjung ke Subang jika tidak belanja buah nanas simadu untuk oleh-oleh.
Editor : Yudy Heryawan Juanda
Artikel Terkait