Liburan Nataru, Astra Tol Cipali Berikan Diskon Tarif 10%

Yudy Heryawan Juanda
Liburan Nataru, Astra Tol Cipali Berikan Diskon Tarif 10%. (Foto: Istimewa)

Diskon tarif tol ini berlaku pada tiga periode khusus:

- Kamis, 19 Desember 2024 pukul 05.00 WIB hingga 24 jam berikutnya: Berlaku untuk perjalanan menerus dari Gerbang Tol Cikampek Utama (Cikatama) ke Gerbang Tol Kalikangkung.

- Sabtu, 28 Desember 2024 pukul 05.00 WIB hingga 24 jam berikutnya: Berlaku untuk perjalanan menerus dari Gerbang Tol Kalikangkung ke Gerbang Tol Cikampek Utama (Cikatama).

- Jumat, 3 Januari 2025 pukul 05.00 WIB hingga 24 jam berikutnya: Berlaku untuk perjalanan menerus dari Gerbang Tol Kalikangkung ke Gerbang Tol Cikampek Utama (Cikatama).

Editor : Yudy Heryawan Juanda

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network