Suguhkan Pemandangan Pedesaan, Berikut Harga Camping Ground di Wisata Mata Air Cimincul Subang

Yudy Heryawan Juanda
Asiknya berkemah bersama keluarga di wisata mata air Cimincul, Subang. (Foto: Yudy H Juanda)

Berikut daftar harga camping ground di wisata mata air Cimincul :

BACA JUGA : Murah dan Enak, Aneka Ikan Laut Bakar di Laut Utara Subang Serba Rp35.000, Berikut Lokasinya

- Tiket masuk kolam Rp15.000 (dewasa), Rp10.000 (anak-anak)
- Parkir Rp10.000 (mobil), Rp5.000 (motor)
- Berfoto di spot under water Rp.20.000
- Paket camping keluarga (4 orang) Rp750.000, fasilitas tiket masuk camping, tiket kolam, kasur, selimut, karpet, colokan listrik, dan sarapan.
- Paket camping borneo (3 orang) Rp385.000, fasilitas tiket kolam, tiket camping, tenda borneo, matras, sleepingbag, colokan listrik, dan sarapan.
- Paket camping borneo (2 orang) Rp285.000, fasilitas tiket kolam, tiket camping, tenda borneo, matras, sleepingbag, colokan listrik, dan sarapan.



Editor : Yudy Heryawan Juanda

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network