iNewsSubang.id Salurkan Bantuan Ratusan Al-Quran Hingga Iqro Kepada Korban Gempa Cianjur

Agus Hidayat
iNewsSubang.id salurkan bantuan untuk korban gempa Cianjur. (Foto: Agus Hidayat)

"Alhamdulillah penyaluran bantuan ke posko pengungsi warga terdampak  gempa  berjalan lancar dengan di bantu relawan," tambah Agus. 

Agus Hidayat menambahkan, penyaluran bantuan tersebuat dibagikan langsung kepada masyarakat di dua lokasi posko pengungsian warga di Kampung Kuta Manis, Desa Padaluyu dan Kampung Bayabang serta Kampung Kabandungan, Desa talaga, Kecamatan, Cugenang, Kabupaten Cianjur. 

BACA JUGA : Berhasil Ditangkap, Pencuri Motor di Pantura Subang Nyaris Dibakar Warga

"Kami beterharap, bantuan ini dapat bermanfaat serta membantu meringankan kebutuhan saudara-saudara kita yang terdampak Gempa," pungkasnya. 

Editor : Yudy Heryawan Juanda

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network